ASSALAMU'ALAIKUM WR WB.
Sehubungan dengan telah berjalannya tahun anggaran 2012 bersama ini kami sampaikan bagi guru yang telah lulus sertifikasi tahun 2007 s.d 2010 baik itu Guru RA/Madrasah maupun GPAI pada sekolah umum, agar menyiapkan berkas pencairan sebagai berikut :
1. FC KGB/KNP terakhir (bagi PNS)
2. SK Terakhir (bagi Non PNS)
3. SK Pendis (dilegalisir Kasi Mapenda)
4. SKMT (di tanda tangan Kepala Satminkal dan Pengawas)
5. SKBK (di tanda tangan Kepala Kemenag/Kepala Dinas)
6. SPMT (di tanda tangan Kepala Kemenag/Kepala Dinas)
7. SPMJ (d tandatangan oleh Kepala Satminkal)
8. SK Kepala ttg Pembagian Tugas Mengajar dan Jadwal Pelajaran
9. SKPP Tunjangan Profesi (bagi PNS yang pindah dari Madasah Negeri)
10. RPP (2 buah)
11. FC Sertifikat Sertifikasi dan NUPTK
Adapun berkas pencairan dapat diserahkan pada seksi Mapenda Islam
- untuk Guru RA/Madrasah mulai tanggal 01 s.d 08 Maret 2012
- untuk GPAI pada sekolah Umum, mulai tanggal 12 s.d 16 Maret 2012
Demikian atas kerjasamanya kami ucapkan terimakasih
Wassalamu'alaikum wr. wb.
Pages
Pengikut
Link
Kalender Hijriyah
Jadwal Sholat
Jumlah Pengunjung
Asal Pengunjung
Info Pendidikan
Hafalan Surat Pilihan
Perangkat Madrasah
Berita Penmad
-
▼
2012
(133)
-
▼
Februari
(8)
- PENCAIRAN TUNJANGAN PROFESI 2012
- Data Guru Non PNS RA
- Pendataan Bagi Guru/Pengawas yang Belum Memiliki NRG
- PMA No 2 Tahun 2012 Tentang Pengawas Madrasah/PAI ...
- Daftar Final Calon Peserta Sertifikasi Tahun 2012 ...
- Daftar Final Calon Peserta Sertifikasi Tahun 2012 ...
- Daftar Final Calon Peserta Sertifikasi Tahun 2012
- Daftar Peserta Lulus Sertifikasi Rayon 36 Unsil 20...
-
▼
Februari
(8)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar